pan : Banyak Aset Kraton Berupa Bangunan Cagar Budaya Belum Terdaftar

By poetry - 01.19


Dari ribuan aset benda bergerak dan tidak bergerak yang dimiliki Kraton Ngayogyakarta Hadiningrat baru sedikit yang sudah terdaftar di Balai Pelestarian Cagar Budaya sebagai benda cagar budaya. Kepala Dinas Kebudayaan DIY, GBPH Yudhaningrat, bilang, beberapa bangunan itu antara lain Kompleks Kraton Ngayogyakarta, Situs Tamansari, Masjid Kauman, Panggung Krapyak, dan beberapa bangunan monumental lainnya yang berada di sekitar Kota Jogja. Proses pendaftaran menjadi kendala terbesar lantaran hak kepemilikan lahan BCB dipegang oleh juru kunci yang bertugas mengelola situs tersebut. Sehingga sebelum bangunan didaftarkan sebagai cagar budaya, kraton harus membeli lahan tersebut. (16/6/2015)

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments