pan: Warga Bantul Berburu Gangsing Di Muara Sungai Opak

By poetry - 00.01

Warga pesisir selatan berburu gangsing untuk menambah penghasilan. Ketua Nelayan Pantai Samas, Sadino, bilang, gangsing menjadi alternative pemasukan bagi nelayan ketika musim paceklik ikan. Gangsing dijual dipasaran seharga 4 ribu rupiah per kilogram.  

Dalam sehari, satu nelayan bisa mendapat puluhan kilo gangsing. Biota laut dengan bentuk tubuh seperti kepiting ini merupakan  sumber protein yang baik bagi pakan itik. Apalagi populasi gangsing sangat melimpah pada musim kemarau.(14/6/2013)

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments